Proxmox VE (Virtual Environtment) adalah distribusi berbasis Debian etch (x86_64). Proxmox adalah paltform virtualisasi bersifat opensource yang mendukung untuk menjalankan virtual mesin berbasis KVM dan OpenVZ.
pada version 3.x hingga sekarang (kalau tidak salah) di GUI Proxmox manager selalu menampilkan Popup Dialog yang menerangkan bahwa anda tidak melakukan Subscription agar segera membeli license.
jangan kuatir !
anda hanya merubah enterprise proxmox menjadi pve-no-subscription pada Sources.list, silahkan buka console(root).
#nano /etc/apt/sources.list.d/pve-enterprise.list
lakukan perubahan seperti di bawah ini
# deb https://enterprise.proxmox.com/debian wheezy pve-enterprise
deb http://download.proxmox.com/debian/ wheezy pve-no-subscription
Setelah save, lakukan Update dan Upgrade. lalu relogin pada GUI web manager Proxmox
bila ada masalah silahkan comment di bawah ini, Thank’s
Proxmox pve - No Valid Subscription